Keluarga besar NU mengajak semua umat Islam untuk bersatu, “umat Islam jangan sampai terpecah belah hanya karena urusan remeh”. Kata Kyai M. Ihsan S. Ag Ketua...
Banyak cara yang bisa dilakukan untuk mengenalkan pribadi agung Sayyidah Fatimah az Zahra ke masyarakat yang belum mengenal. Seperti yang dilakukan Ibu-ibu Fatimiyyah Kecamatan Bangsri Jepara....
Allah Maha kuasa menjadikan hambanya satu umat atau satu golongan saja, namun ternyata kita berbeda-beda, banyak golongan, warna kulit, suku dan bahasa. Ujar KH. Dr. Mashudi...
Membangun kebersamaan adalah wujud dari perdamaian, dan perdamaian akan digapai dengan adanya komunikasi dan pertemuan. Hal itu disampaikan pesan ketua MUI Jepara, Dr. KH. Mashudi pada...
Beratapkan langit dengan penerangan cahaya bulan purnama, sekitar 350 jemaah tampak khusuk beristighfar dan berdoa di halaman Pesantren Darut Taqrib Jepara, Selasa malam (1/5/2018). Mereka memohon...