Di setiap tempat yang terdapat Islam, tak ada kelanggengan bagi pilar-pilar sistem pemerintahan otoriter. Setiap tempat yang dihuni Islam, akan menjadi tanda perlawanan terhadap segala bentuk...
Mazhab Syiah meyakini bahwa seorang imam, penerus Rasulullah saw, harus ditetapkan melalui nash atau pengangkatan yang jelas oleh Rasulullah saw atau imam sebelumnya. Dengan kata lain,...
Seluruh urusan duniawi merupakan tugas yang harus kita laksanakan. Akan tetapi, kenikmatan duniawi jelas berbeda dengan kenikmatan ukhrawi. Dilema yang timbul darinya adalah, apakah kita harus...
Seseorang menemui Imam Ja’far Shadiq as. Lalu ia berkata kepada beliau, “Ada dua ayat dalam al-Quran dan aku telah menjalankan perintah yang termuat dalam kedua ayat...
Di antara sumber-sumber utama Mazhab Syiah yang merupakan warisan agung Ahlubait adalah kitab Nahjul Balaghah, yang menghimpun pidato-pidato, surat-surat, dan untaian kata-kata mutiara Imam Ali Ibn...