Dengan membaca surah al-Fatihah yang diawali dengan bacaan Bismillah, manusia akan memutus hubungan dengan selain Allah Swt. Dengan Rabbil ‘Alamin dan Maliki Yaumid-Din manusia akan merasa...
Siapa yang mengubah keimanan dengan kekafiran, maka ia telah berada dalam sejelek-jelek kesesatan. (QS. al-Baqarah: 108) Siapa yang mengingkari (keberadaan) Allah, malaikat, kitab, rasul, dan Hari...
Pada hari-hari berkunjungnya Imam Khomeini ke Madrasah Alawi, khalayak berduyun-duyun datang untuk menemuinya (kelompok pria di pagi hari, kelompok wanita di siang harinya). Saking berjejalannya khalayak...
Perumpamaan Nabi saw dan keturunan sucinya adalah bahtera atau kapal yang berlayar di samudera sangat dalam. Untuk memahami makna ungkapan ini, harus dipahami watak samudera dan...
Poin-poin Penting Surah al-Fatihah Bismillah mengajarkan kepada manusia: Cara penghambaan dan penyembahan pada Tuhan. Memotong jalan semua hati. Memutus urat saluran hati semua orang. Menjalin hubungan...