Berita4 years ago
Lawan Covid-19, Pandu AhlulBait Kaltim Semprot Disinfektan
Pandu AhlulBait Kalimantan Timur pada Sabtu (17/10) melaksanakan bakti sosial berupa menyemprotan disinfektan di wilayah Arsco, RT 21 Samarinda. Kegiatan itu merupakan upaya preventif penyebaran Covid-19...