Setelah enam tahun terzalimi dan terusir dari tanah kelahirannya, ratusan Muslimin Syiah Sampang tak pernah mengenal putus asa. Harapan-harapan senantiasa mereka sandarkan kepada Allah swt di...
Seenak-enaknya tinggal di rumah orang lebih enak tinggal di rumah sendiri. Apalagi tinggal di tempat orang lain dengan status sebagai pengungsi seperti yang dijalani Muslimin Syiah...
Puluhan pengungsi Muslim Syiah Sampang (saat ini menempati rusun Jemundo Sidoarjo) mengikuti prosesi itsbat nikah massal di Pendopo Bupati Sampang, Jumat 23 Februari 2018. Warga Syiah...
Sidoarjo – Muslim Syiah Sampang meyelenggarakan perayaan Hari Raya Kurban (Idul Adha) di Puspa Agro Jemundo, Sidoarjo pada hari Jumat, 1 September 2017. Rangkaian kegiatan dimulai...
Pelaksana Tugas (Plt). Bupati Sampang, H. Fadhilah Budiono menegaskan bahwa pemerintah Sampang tidak pernah melepas bahkan meninggalkan warga pengungsi karena tetap merupakan warga Sampang. Hal itu...