Khotbah Rasulullah Menyambut Bulan Ramadhan Diriwayatkan dari Amirul Mukminin Imam Ali as bahwa Rasulullah saw berkhutbah pada suatu hari seraya bersabda, “Wahai manusia, sungguh telah datang...
Orang Paling Kuat dalam Hadis Nabi Diriwayatkan dari Nabi Muhammad saw, “Orang yang pemberani (kuat) adalah yang dapat menguasai dirinya sendiri.” Artinya kuat dalam membenahi ruh...
Tali Iman Paling Kokoh Suatu hari, Rasulullah saw bertanya kepada sahabat beliau, “Apakah tali iman yang paling kokoh?” Sebagian mereka menjawab, “Allah dan Rasul-Nya lebih mengetahui...
Dalil-dalil aqli dan naqli menyatakan bahwa manusia tidak akan musnah dengan kematiannya. Bahkan ruhnya, setelah terpisah dari jasad materinya, akan berubah menjadi sesuatu yang berada di...
Allah Swt berfirman: “Maka pernahkah kamu melihat orang yang menjadikan hawa nafsunya sebagai tuhannya dan Allah membiarkannya sesat dengan pengetahuan-Nya, dan Allah telah mengunci pendengaran dan...