Imam Ali a.s berkata: “Janganlah kamu merasa bangga dengan kekayaan dan kemakmuran; dan janganlah kamu bersedih dengan kefakiran dan cobaan, karena sesungguhnya emas diuji dengan api,...
Imam Ali a.s berkata: “Sesungguhnya cobaan lebih cepat menimpa orang Mukmin yang bertakwa daripada hujan menimpa permukaan bumi.” (Mizanul Hikmah)
Rasulullah SAW bersabda: “Sebaik-baiknya orang Mukmin adalah orang yang menjadi sahabat bagi orang-orang Mukmin lainnya”
Allah Maha tinggi berfirman: “Sesungguhnya orang-orang Mukmin adalah bersaudara, oleh karena itu, damaikanlah antara kedua saudaramu dan bertakwalah kepada Allah supaya kamu mendapat rahmat.”