Menteri Agama (Menag) Yaqut Cholil Qoumas mengatakan bahwa 2021 ini Kemenag telah menyiapkan sejumlah program penguatan dan pengembangan pesantren. “Sejumlah program afirmasi pesantren sudah kita siapkan...
Pandemi Covid-19 yang belum usai memaksa Kementerian Agama menyiapkan beberapa opsi terkait keberangkatan jemaah haji 2021 (1442 Hijriah). Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas mengatakan, ada tiga...
Direktur Pendidikan Diniyah dan Pondok Pesantren (Dir PD Pontren) Kementerian Agama, Waryono Abdul Ghafur mengaku setuju jika pesantren juga jadi prioritas untuk mendapatkan vaksin Covid-19. Sebab,...
Kementerian Agama (Kemenag) menyesuaikan tarif minimal atau referensi umrah dalam situasi pandemi Covid-19. Ongkos yang awalnya Rp. 20 juta, kini menjadi Rp. 26 juta. Kenaikan harga...
Masuki tahun 2021, Pemprov DKI Jakarta menerima Harmony Award Tahun 2020. Penghargaan ini merupakan bentuk apresiasi dari Kemenag kepada pihak yang dianggap berhasil melakukan harmonisasi kehidupan...