Kehidupan beliau amat sederhana dan tidak jorok. Rumah beliau kecil dan terbuat dari tanah liat. Alas rumahnya hanya sepotong keset. Makanan sehari-hari beliau terdiri dari roti...
Imam Musa Al-Kazhim berkata: Sedikit bicara adalah sebuah hikmah yang amat besar. Oleh karena itu, hendaklah kalian banyak diam, karena banyak diam adalah suatu ketenangan hidup...
“Penimbun harta sebenarnya mati meskipun mereka hidup, sementara mereka yang berilmu akan terus hidup sepanjang waktu.” (Imam Ali bin Abi Thalib)