Ikuti Kami Di Medsos

14 Manusia Suci

Kepribadian Murni Imam Husain

Kepribadian Murni Imam Husain

Kepribadian Murni Imam Husain

Rahbar yang memiliki telaah mendalam sejarah meyakini bahwa Imam Husain as sebelum revolusi besarnya, telah melakukan segenap upaya dan cara untuk menjaga agama Islam dan mencegah penyimpangan serta bid’ah, tapi ketika melihat hanya satu jalan yang tersisa, yakni perlawanan hingga titik darah penghabisan, maka beliau tetap melakukannya.

Baca juga : Imam Mahdi dari Ahlulbait

Rahbar berkata, “Seluruh jalan dan metode yang mungkin telah digunakan oleh cucu Rasulullah ini untuk menjaga warisan kakek, ayak dan pengikut setianya, dapat ditemukan di diri beliau mulai dari penjelasan hingga peringatan, kampanye, membangkitkan perasaan unsur khusus dan menghidupkannya seperti ulama cendikiawan dan mereka yang memiliki kekuatan, di khutbah Mina, ini semua dilakukan Imam Husein di sepanjang hidupnya. Kemudian beliau bangkit melawan sebuah penyimpangan besar dan mengorbankan nyawanya.”

Imam Ali Khamenei menilai keikhlasan Imam Husain as sebagai ketulusan murni dan tindakannya sepenuhnya untuk keridhaan Allah Swt dan kebangkitan agama-Nya. Mengenai kebangkitan Asyura dan kepribadian murni Imam Husain as, Rahbar mengatakan, “Salah satu karakteristiknya adalah bahwa kebangkitan Husein bin Ali murni, tulus dan tanpa keraguan, untuk Tuhan dan agama dan mereformasi masyarakat muslim.”

Parstoday

Baca juga : Keutamaan Imam Hasan Askari Menurut Rahbar