Alm. Syaikh Hurr Amili, seorang ulama besar yang produktif, telah menulis beberapa kitab ilmiah, seperti Wasailu asy-Syiah, dalam bukunya yang berjudul Itsbatu al-Hudah mengatakan, “Saat berusia...
Dalam sebuah riwayat dari Imam Ja’far Shadiq as, berkenaan dengan turunnya ayat-ayat terakhir surah al-Fajr, Hai jiwa yang tenang. Kembalilah kepada Tuhanmu dengan hati yang puas...
Syaikh Mufid dalam buku Irsyad berkenaan dengan nama ibu Imam Hasan Askari as menuliskan bahwa ibunda beliau biasa dipanggil Hudaitsah. Almarhum Qommi menuliskan nama ibu mulia...
Adanya pelbagai tekanan represif dinasti Abbasiah atas orang-orang Syiah pada waktu itu membuat komunitas Syiah hidup dalam kondisi taqiyah. Pun demikian dengan Imam Hasan Askari as...
Abdullah bin Abbas berkata, “Aku masuk ke rumah Rasulullah saw. Ketika itu aku melihat Hasan berada di pundak Rasulullah saw, sedangkan Husain berada di paha Rasulullah...