Peran Ahlulbait Nabi Menjadi Tawanan Imam Ali Zainal Abidin as dan perempuan-perempuan Ahlulbait as, seperti Sayyidah Zainab as, Ummu Kultsum...
Suatu hari, Abu Nashr memasuki kota Naisabur. Ia adalah sultan atau penguasa di negeri itu. Tiba-tiba ia mendengar seseorang dengan merdu membaca ayat al-Quran, yang artinya:...
Imam Ali Ridha as senantiasa memperlakukan putranya dengan penuh hormat dan selalu memperhatikan pendidikannya. Suatu hari, Imam Ridha as menulis surat kepada putranya, Muhammad Jawwad, di...
Usai perang dunia kedua, ketika banyak negara mulai menghentikan kekerasan dan perang, rakyat palestina justru memulai penderitaannya. Berawal saat koloni zionis mengaku sebagai “negara Israel” seraya...
Perkembangan terakhir di wilayah Palestina yang sejak tahun 1948 dikoloni oleh rezim zionis “Israel” menunjukkan adanya eskalasi perlawanan rakyat Palestina, baik sipil maupun bersenjata, terhadap agresi...
Bismillahirrahmanirrahim Allahumma shalli ala Muhammad wa ali Muhammad Berdasarkan kriteria visibilitas hilal awal bulan Syawal dari lembaga kredibel dalam dan luar negri, termasuk Islam Al Ashiyl...
Ishak Kindi adalah filsuf Irak yang telah menulis sebuah buku tentang pertentangan antar ayat al-Quran. Salah seorang muridnya lalu menghadap Imam Hasan Askari as. Kepadanya, Imam...
Doa Imam Zainal Abidin Menyambut Bulan Ramadhan Beliau menyambut kedatangan bulan Ramadhan dengan penuh rasa kerinduan dan hasrat kuat kepadanya. Sebab, bulan Ramadhan merupakan musim semi...
Salah satu syarat tobat adalah mengerjakan hak-hak Allah Swt, di antaranya adalah puasa. Karena puasa hak milik Allah Swt, siapa saja yang meninggalkannya, wajib menggantinya. Begitu...
Salah satu jamuan ilahi ialah ketengan jiwa (al-unsu). Sesungguhnya, seorang mukmin akan merasa tenang bila berkomunikasi dengan Rabbul alamin. Ketenangan jiwa dengan zikrullah membuat Musa bin...
Jika al-Quran disebut mukjizat kenabian, maka Nahjul Balaghah adalah mukjizat imamah. Rasionalitas yang tampak dalam metode penyampaian yang transenden dan jelas dalam setiap kalimat Nahjul Balaghah...