Akidah Islam mengikat hati insan muslim dengan tali Allah dan alam akhirat. Dengan itu, akidah Islam berhasil membebaskannya dari jerat hawa nafsunya. Dalam pandangan Ahlulbait as,...
Akidah Islam telah berhasil membebaskan manusia dari penindasan politik. Islam tidak merestui seseorang menindas sesamanya atau satu golongan menghina golongan yang lain. Sepanjang sejarah, Islam menjadi...
Pembahasan sebelumnya Akidah: Sang Pembebas Akal Manusia [1/7] Di sisi lain, akidah Islam memandang kesalahan sebagai bukan karakter inheren manusia. Kesalahan itu realitas di luar diri manusia....
Akidah Islam memandang manusia sebagai makhluk mulia. “Dan sesungguhnya telah kami muliakan anak-anak Adam. Kami angkut mereka di daratan dan di lautan. Kami beri mereka rizki...
Apakah tolok ukur kemuliaan seseorang bergantung amal perbuatannya; bukan dengan anak siapakah dia, siapa keluarganya, dan apa warna kulitnya? Kalau anjuran Islam memang seperti ini, lalu...