Ikuti Kami Di Medsos

Akhlak

Anjuran Menerima Maaf

Anjuran Menerima Maaf

Anjuran Menerima Maaf

Menerima permohonan maaf adalah salah satu sifat manusia-manusia agung, dan yang paling utamanya adalah Rasulullah saw.

Rasulullah saw pernah berkata, “Maukah kalian kuberitahu orang paling buruk di tengah kalian?”

Para sahabat menjawab, “Ya, wahai Rasulullah.”

Rasulullah saw bersabda, “Yaitu, orang-orang yang tidak memaafkan kesalahan, tidak menerima permohonan maaf, dan tidak memaklumi kekeliruan.”

Baca juga : Zuhud yang Salah

Kendati beliau mengimbau agar seseorang harus meminta maaf jika berbuat salah, namun demi menjaga kemuliaan insani, beliau berpesan, “Jangan sampai engkau melakukan sesuatu hingga engkau terpaksa meminta maaf.” (Uddah ad-Da`i/214.)

Rasululah saw bersabda, “Barangsiapa tidak menerima permintaan maaf dari selainnya, baik yang minta maaf itu tulus atau tidak, maka ia tak akan mendapat syafaatku.” (Bihar al-Anwar 74/47)

Tak ada yang lebih banyak menerima permintaan maaf daripada Allah Swt. (Jami` ash-Shaghir 2/453; Kanz al-`Ummal 4/242)

Husain Sayidi, Muhammad The Untold Stories

Baca juga : Etika dan Moral Sangat Penting dalam Islam

Continue Reading
Click to comment

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *